Baginda Sawang Koramil 03/Kundur Serda Mulyadi melaksanakan kegiatan pengawasan dan pengamanan vaksinasi di SD N 001 Kel. Sawang Kec. Kundur Barat.
Dikatakan Dandim 0317/TBK, bahwasanya kegiatan
tersebut selaras dengan serbuan vaksinasi yang digagas oleh Komandan Resor
Militer (Danrem) 033/Wira Pratama (WP), Brigadir Jenderal (Brigjen) TNI Jimmy
Ramoz Manalu, yang bernama Mobil Gurindam 12 Komando Resor Militer (Korem)
033/WP, yang selalu bergerak membantu pelaksanaan vaksinasi dimanapun
berada.juga sekarang Vasinasi Anak usia 6 - 11 Tahun
“Kita harus bersinergi bersama-sama dan kompak dalam
memutus mata rantai penyebaran dan penularan Covid-19. Selain itu, kita juga
harus disiplin menerapkan protokol kesehatan dan mendukung pemerintah dalam
menyukseskan vaksinasi di Kepri khususnya di Kabupaten Karimun ini,” ujarnya.
Dandim juga menekankan ke masyarakat Kab.
Karimun, agar selalu melaksanakan
protokol kesehatan dimana pun berada dan menjadikan protokol kesehatan ini
sebagai pola hidup baru dalam kehidupan masyarakat, Jangan Kendor, Tetap
Semangat dan Selalu Jaga Kesehatan, tegasnya'
Belum ada Komentar untuk "Baginda Sawang Koramil 03/Kundur Serda Mulyadi melaksanakan kegiatan pengawasan dan pengamanan vaksinasi di SD N 001 Kel. Sawang Kec. Kundur Barat."
Posting Komentar